SEORANG oknum ketua RT inisial BJ (35) diringkus jajaran Unit Reskrim Polsek Kundur, Kabupaten Tanjungbalai Karimun. BJ diduga terlibat kasus pencurian sepeda Motor di Wilayah Kundur,...
POLISI kembali menggagalkan upaya penyelundupan calon Pekerja Migran Indonesia (PMI) ilegal tujuan Malaysia melalui pelabuhan tidak resmi di Kabupaten Karimun, Kepulauan Riau. Dalam kasus ini, jajaran...
WARGA di kabupaten Karimun sedang bersiap menyambut festival lampu colok saat Malam Tujuh Likur. Kegiatan itu sudah menjadi tradisi yang dilakukan warga saat bulan Ramadan. Antusias...
PETUGAS Kepolisian di Karimun sudah mengamankan tiga agen chip higgs domino di Karimun. Seluruhnya berjenis kelamin pria. Tangkapan pertama pada sabtu 25 Maret 2022 di Toko...
PETUGAS polisi dari unit Reskrim Polsek Tebing Polres Karimun mengamankan tersangka pelaku berinisial E (41). Ia diduga sebagai agen chip higgs domino, Kamis (30/03/2023) kemarin. Kapolsek...
GUBERNUR Kepri, Ansar Ahmad, mengatakan mendapat lampu hijau dari pemerintah pusat untuk mempercepat pengembangan Bandara Raja Haji Abdullah (RHA) di Kabupaten Karimun. Ansar mengatakan dukungan pusat...
POLISI menangkap dua orang remaja berinisial MF (18) dan Z(17), pelaku pencurian sepeda motor di Kelurahan Sungai Pasir, Kecamatan Meral, Karimun, Kepulauan Riau (Kepri) pada Selasa...
SEORANG wanita berinisial EMS melapor ke Polsek Meral, Kabupaten Tanjungbalai Karimun sebagai korban penjambretan. Namun, setelah diselidiki polisi, ternyata EMS memberikan laporan palsu untuk menghindari tagihan...
SEORANG guru honorer berinisial H di Kabupaten Karimun, Kepulauan Riau (Kepri), ditangkap jajaran Reskrim Polres Karimun karena diduga mencabuli belasan muridnya. Pria itu ditangkap usai polisi...
SELEKSI Tilawatil Qur’an dan Hadist (STQH) tingkat Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) akan diselenggarakan pada 2 – 7 Mei 2023, di Coastal Area, Kabupaten Tanjungbalai Karimun. Untuk...