GUBERNUR Kepri Ansar Ahmad menunda kebijakan kunjungan wisatawan mancanegara (Travel Bubble) kedua wilayah di Kepri yakni kawasan wisata Lagoi, Bintan dan Nongsa, Batam dimasa pandemi Covid-19....
JAKSA menyiapkan 53 saksi dalam perkara korupsi Bea Perolehan Hak atas Tanah dan Bangunan (BPHTB) dengan tersangka Yudi Ramdani. Perkara tersebut telah dilimpahkan ke Pengadilan Negeri (PN) Tanjungpinang, Rabu...
PROVINSI Kepulauan Riau menyatakan Kepri siap membuka aktifitas belajar tatap muka secara terbatas. Rencananya mulai Juli 2021 nanti belajar tatap muka dimulai dengan berbagai ketentuan. “Ini...
MENKO Kemaritiman dan Investasi Luhut Binsar Panjaitan menekankan agar semua pihak mengesampingkan ego sektoral demi kemajuan bangsa pada kunjungannya ke Kepri, Kamis (18/3). “Semua pekerjaan harus...
GUBERNUR Kepulauan Riau H. Ansar Ahmad melantik Bupati dan Wakil Bupati Kepulauan Anambas, Bupati dan Wakil Bupati Bintan serta Bupati dan Wakil Bupati Lingga masa jabatan...
BUPATI Bintan Apri Sujadi dan Sekretaris Daerah Adi Prihantara berbeda pendapat mengenai mutasi ASN Bintan ke Pemprov Kepri. Bupati Apri bersikukuh melarang mutasi para ASN, sementara...
KETUA Tim Penggerak Pemberdayaan Kesejahteraan Keluarga (TP-PKK) Kota Batam, Marlin Agustina Rudi, menantang para Chef Kepri mengembangkan kuliner tradisional khas Melayu. Ia ingin, kuliner Melayu bisa...
SETELAH Pemerintah pusat, pelaksanaan vaksinasi COVID-19 perdana di Provinsi Kepri dilaksanakan di RSUP RAT Tanjungpinang, Kamis (14/1). Kepala Badan Intelijen Negara (BIN) Daerah (Kabinda) Kepulauan Riau,...
SEKRETARIS Daerah (Sekda) Kepulauan Riau (Kepri) TS. Arif Fadillah memastikan vaksin siap dikirim ke setiap kabupaten kota di Provinsi Kepulauan Riau (Kepri) itu. Beberapa sarana sudah...
PROPINSI Kepri menerima tambahan 12.250 ribu dosis vaksin Sinovac. Distribusi dosis vaksin tahap kedua tiba di terminal kargo Bandara Raja Haji Fisabillah (RHF) Tanjungpinang, Kamis (7/1). Sekretaris...