A. Hidrologi
- Curah Hujan Tahunan (mm) : 2,000 – 4,000
B. Bendungan
- Type Urugan : Tanah Homogen
- Tinggi di atas Dasar Sungai (m) : 7.50
- Panjang (m) : 580.00
- Lebar Puncak (m) : 8.00
WADUK ini dibangun oleh BP Batam (Otorita Batam) pada tahun 1998 dan belum dioperasikan secara resmi pada saat ini. Waduk ini terletak di kelurahan Monggak, kecamatan Galang, kota Batam.
Waduk Sei Rempang memiliki kapasitas tampungan 11,80 juta meter kubik dengan kapasitas air baku 400 liter per detik.
Waduk Sei Rempang menyuplai kebutuhan air bersih di Pulau Rempang dan Pulau Galang.
(dha)




